Realisasi Investasi Kabupaten Batang 2023 Mencapai Rp6,175 Triliun 

    Realisasi Investasi Kabupaten Batang 2023 Mencapai Rp6,175 Triliun 

    Batang - Realisasi investasi di Kabupaten Batang 2023 mengalami penurunan peringkat, tetapi tetap mencapai jumlah yang mengesankan. Meskipun pada tahun sebelumnya Kabupaten Batang berada di peringkat kedua di Jawa Tengah, tahun 2023 menempatkannya di peringkat kelima.

    Kepala Bidang Penanaman Modal Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Batang, Sri Cahya Ningrum mengatakan, realisasi investasi mencapai Rp6, 175 triliun, melebihi total tahun sebelumnya sebesar Rp5, 8 triliun. 

    Meskipun mengalami penurunan peringkat, realisasi investasi ini melampaui target yang telah ditetapkan.

    “Nilai investasi itu melebihi target Rencana Pembangunan Daerah (RPD) tahun 2023-2026, yaitu sebesar Rp1, 5 triliun, ” katanya, saat ditemui di Kantor DPMPTSP Batang, Kabupaten Batang, Senin (12/2/2024).

    Ia juga mengungkapkan bahwa, investasi baru di Kawasan Industri Terpadu Batang (KITB) memberikan kontribusi yang besar terhadap pencapaian ini.

    “Tren positif pertumbuhan investasi ini juga mencakup penyerapan tenaga kerja, dengan total 6.791 orang, termasuk Tenaga Kerja Indonesia (TKI) dan Tenaga Kerja Asing (TKA) yang telah terserap pada tahun 2023, ” ungkapnya.
    Sri Cahya juga menyebutkan, minat investasi di KITB terus meningkat, dan dengan beberapa perusahaan yang diharapkan akan segera beroperasi. 

    “Pemerintah Kabupaten Batang optimis bahwa target investasi sebesar Rp2 triliun di tahun ini dapat tercapai, ” ujar dia.

    Paman Adam 

    Lutfi Adam

    Lutfi Adam

    Artikel Sebelumnya

    Kampanye Akbar Prabowo-Gibran Bukti Rakyat...

    Artikel Berikutnya

    Memasuki Hari Tenang, KPU Bersihkan APK

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Mengantar Keberangkatan Wakil Presiden RI Kunker Ke Larantuka
    TNI dan ADF Bicarakan Peningkatan Kerjasama Militer
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Bakesbangpol Batang Pastikan Peserta Paskibraka Terpilih, Memiliki Kualitas dan Potensi yang Dibutuhkan
    Sosialisasi Etika Berpolitik Untuk Kepala Desa (Kades) Dalam Pemilu 2024
    Dugaan Pidana Kampanye Pileg 2024, Polres Batang Masih Periksa Bisri Romli Caleg DPR RI PKB 
    Helmy Hemilton Caleg DPR RI Partai Demokrat  Nomer urut 2 Turun Dapil Langkah Pasti Optimis Raup Suara Terbanyak Di Dapil X Jawa Tengah
    Giliran Paguyuban Kades Kandeman Keluarkan Pernyataan Sikap Tolak Intimidasi Wartawan Gadungan di Batang
    Helmy Hemilton Caleg DPR RI Partai Demokrat  Nomer urut 2 Turun Dapil Langkah Pasti Optimis Raup Suara Terbanyak Di Dapil X Jawa Tengah
    Miris DLH Batang Sebut Tak Punya Anggaran Uji Lab ,Untuk Uji Pencemaran Limbah Pabrik Sarung
    Safari Beach Jateng Adalah Salah Satu Tujuan Destinasi Wisata Liburan Keluarga Yang Benar-Benar Berbeda
    Kabupaten Batang Digelontor Dapat Hibah Program Sanitasi Rp 5,28 Miliar, untuk 19 Desa, dan Dua Desa Hibah Air Limbah
    Peningkatan Yang Luar Biasa IPM Batang Capai 70,2 Persen Dari Tahun 2023  Batang  Begini Penjelasan PJ Sekda Kabupaten Batang
    Helmy Hemilton Caleg DPR RI Partai Demokrat  Nomer urut 2 Turun Dapil Langkah Pasti Optimis Raup Suara Terbanyak Di Dapil X Jawa Tengah
    Lewat BUMDes Expo Kenalkan Produk-Produk Lokal Ke Tenat KIT Batang
    Lanjutkan Fondasi Ekonomi Jokowi, Prabowo-Gibran Siap Genjot Pertumbuhan Ekonomi 7% Lewat 8 Program Strategis
    SDN Kalisalak Batang Alami Kerugian Diperkirakan Rp60 Juta Pasca Gempa
    HUT Ke-20, BPR Bapera Batang Jadi Perbankan sehat Dari Penilaian OJK

    Ikuti Kami